Jumat, April 26, 2024

Business Update

BerandaBusiness Update

Selama 2020 Investree Salurkan Pinjaman Rp8,3 Triliun

Techbiz.id - Selama tahun 2020, Investree melaporkan telah berkembang menjadi solusi bisnis digital terintegrasi bagi UKM tidak pernah surut berkontribusi bagi pertumbuhan ekonomi Indonesia khususnya dalam menyediakan akses pembiayaan bagi UKM melalui teknologi informasi.  Co-Founder & CEO Investree, Adrian Gunadi, mengatakan...

Tahun 2020 XL Axiata Catat Laba Bersih Rp679 miliar

Techbiz.id - Menghadapi kompetisi industri yang sangat ketat ditengah situasi pandemi Covid-19, XL Axiata tetap berhasil mencatat pertumbuhan yang solid. Di tahun 2020 XL Axiata meraih peningkatan pendapatan layanan lebih dari 6% dibandingkan periode yang sama dari tahun sebelumnya...

realme Kembali Raih Top 4 Smartphone Asia Tenggara di Q4 2020

Techbiz.id - Realme kembali dinobatkan sebagai salah satu dari Top 5 Smartphone Brand di 15 wilayah menurut laporan pengiriman smartphone global Canalys pada Q4-2020. Bahkan di kawasan Asia Tenggara dan di Indonesia, realme pada Q4-2020 kembali meraih posisi Top...

Meski Sulit, Petinggi Huawei Berharap Joe Biden Bawa Kebijakan Baru

Techbiz.id - Pendiri Huawei Technologies , Ren Zhengfei, menyatakan bahwa akan "sangat sulit" bagi AS untuk membatalkan sanksi terhadap perusahaan, tetapi dia berharap pemerintahan Biden yang baru akan membawa kebijakan baru yang lebih terbuka. Menurut laporan Reuters, eksekutif senior dari...

Gandeng Yummy Corp, Grab Perluas Cloud Kitchen

Techbiz.id - Grab mengumumkan kerja sama dengan Yummy Corp untuk memberdayakan para pelaku usaha kuliner agar dapat berkembang dan memperluas bisnisnya di Indonesia. Kerja sama ini akan memberikan dukungan bagi pelaku usaha kuliner untuk membuka restoran virtual di lebih...

Berambisi Jadi AIoT No 1, Realme Berfokus pada Brand, Produk dan Channel

Techbiz.id - Realme baru saja menggelar AIoT Open Day kemarin. Acara ini dibuat khusus oleh realme untuk membahas ekosistem AIoT miliknya, termasuk tren dan strategi di tahun 2021 dengan para pemimpin industri, pengguna, dan realme Fans, sekaligus menjadi diskusi...

Lepas dari Huawei, Honor Siap Bermitra dengan Google

Techbiz.id - Honor sudah terpisah dari Huawei. Kini, perusahaan teknologi itu bahkan sudah merilis Honor V40, walau masih dikembangkan dalam genggaman Huawei. Kabarnya, smartphone yang akan datang bakal memiliki identitas sebenarnya sebagai brand baru. Bahkan, perusahaan juga menyebut kemungkinan...

Bisnis Smartphone Jadi Strategi Bertahan Hidup Sharp

Techbiz.id - Sharp Indonesia semakin serius untuk memasuki pasar smartphone Indonesia dan menjadi strategi bertahan hidup perusahaan. Seperti diketahui, saat pandemi ini daya beli masyarakat menurun dan berakibat pada turunnya penjualan banyak produsen, termasuk Sharp Indonesia. Namun demikian, menurut Andry Adi...

Red Hat Akuisisi Perusahaan Keamanan Kubernetes

Techbiz.id - Red Hat mengumumkan proses akuisisi StackRox, pemimpin dan inovator dalam container dan Kubernetes-native security. Dengan akuisisi ini, Red Hat akan mengintegrasikan teknologi keamanan yang Kubernetes-native dari StackRox ke dalam platform Kubernetes kelas enterprise Red Hat OpenShift. Dengan demikian, Red Hat akan...

Xiaomi Terdaftar Masuk dalam Klub 100 Miliar Dolar AS

Techbiz.id - Xiaomi kembali menorehkan pencapaian usahanya dengan berhasil masukke dalam daftar perusahaan yang memiliki market cap di atas 100 miliar dolar AS, atau kerap disebut "100 Billion Dollar Club". Maasuk Xiaomi ke dalam klub eksklusif 100 miliar dolar AS ini menyusul...

Realme Masuk dalam Daftar 50 Perusahaan Inovatif

Techbiz.id - realme masuk ke dalam daftar 50 perusahaan paling inovatif di Tiongkok untuk tahun 2020 oleh salah satu media bisnis, Fast Company. Fast Company merupakan salah satu dari tiga media bisnis terkemuka di dunia yang memiliki reputasi sama seperti...

Xiaomi Masuk Daftar Fortune Future 50

Techbiz.id - Xiaomi kembali tercatat di dalam daftar Fortune Future 50 atau perusahaan global yang dianggap memiliki potensi yang menjanjikan di masa depan. Pencapaian ini menurut Xiaomi merupakan pengakuan kepada Xiaomi sebagai perusahaan yang memiliki kapasitas bukan hanya untuk...

INEOS Automotive Akuisisi Fasilitas Produksi Mercedes-Benz

Techbiz.id - INEOS Automotive mengumumkan telah mengakuisisi fasilitas produksi di Hambach dari Mercedes-Benz dan akan memulai pembuatan Grenadier 4X4 di sana pada akhir 2021. Akuisisi ini disebutkan untuk mengamankan masa depan pabrik dan melindungi banyak lowongan pekerjaan yang mungkin akan...

Bakal Melantai di Bursa, SURGE Tingkatkan Kualitas Layanan

Techbiz.id - Perusahaan media luar ruang SURGE bakal melakukan penawaran perdana (IPO) sahamnya di Bursa Efek Indonesia untuk memperkuat modal kerja melalui dana publik. Dengan cara ini, SURGE yakin dapat meningkatkan kualitas layanan serta memperluas ekosistem digital Perusahaan agar...

Huawei Kantongi Pendapatan Rp1,474 triliun

Techbiz.id - Huawei mengumumkan capaian dan pendapatan bisnisnya hingga kuartal ketiga di tahun 2020 yang berhasil meningkatkan pendapatannya hingga 9,9%. Selama periode kuartal pertama sampai ketiga di tahun 2020 ini, Huawei menghasilkan pendapatan sebesar CNY671,3 miliar atau setara dengan Rp1,474 triliun...

Latest News

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...
- Advertisement -