Kamis, April 25, 2024

DigiBiz

BerandaDigiBiz

GrabWheels Mengaspal Lagi di Jalanan Jakarta

Techbiz.id - Grab Indonesia kembali menghadirkan layanan GrabWheels untuk "mengaspal" lagi di beberapa wilayah Jakarta. GrabWheels kembali hadir dengan protokol keamanan dan kesehatan yang ditingkatkan untuk mengajak para pengguna alat mobilitas pribadi dan pengguna jalan membangun ekosistem transportasi yang lebih...

Huawei Sediakan Solusi Cloud Pembayaran Digital

Techbiz.id - Untuk membantu para penyedia layanan pembayaran digital dalam membangun ekosistem pembayaran yang terpusat di super app, Huawei baru-baru ini meluncurkan solusi pembayaran digital berbasis Cloud. Inovasi ini merupakan wujud komitmen Huawei dalam mempercepat peningkatan inklusi finansial digital...

Film Indonesia akan Tayang di Disney+ Hotstar

Techbiz.id - 5 September mendatang masyarakat Indonesia akan dapat menikmati layanan streaming film yang ditawarkan oleh Disney+ Hotstar. Beberapa konten film yang akan disajikannya di tanah air nantinya pun diumumkan Disney melalui gelaran Disney+ Hotstar Grandfest yang diselenggarakan pada 10/8/2020. Sejumlah...

Fastwork Sediakan Pembayaran Bertahap

Techbiz.id - Perusahaan platform freelancer online, Fastwork Indonesia meluncurkan fitur Pembayaran Bertahap dalam rangka menyambut Hari Kemerdekaan Indonesia. Dengan fitur ini pengguna jasa (buyer) dapat melakukan pembayaran secara bertahap sesuai perkembangan pekerjaan freelancer. Pekerjaan dapat langsung dimulai tanpa harus membayar penuh di awal dan buyer dapat...

Anteraja Incar Seribu Pelanggan Korporasi

Techbiz.id - Perusahaan jasa pengiriman barang berbasis teknologi Anteraja, incar seribu pelanggan korporasi hingga akhir tahun 2020 dengan meluncurkan BisnisAja. Layanan BisnisAja merupakan platform yang ditujukan bagi pelaku bisnisdan korporasi yang membutuhkan kemudahan dalam sistem pengiriman. Segmen Pelaku Bisnis dan...

Telunjuk Dorong UMKM ‘Melek’ Data Kembangkan Bisnisnya

Techbiz.id - Platform Telunjuk berupaya memfasilitasi lebih banyak UMKM Indonesia untuk 'Melek' data dalam mengembangkan usahanya dengan pemanfaatan data. CEO & Co-Founder Telunjuk, Hanindia Narendrata menyampikan, Telunjuk bersama Compas hadir untuk mendukung ekosistem daring dari sisi inteligensi bisnis dan digital...

XL Smart Poultry Terbukti Tingkatkan Produksi Unggas

Techbiz.id - Solusi XL Smart Poultry berbasis Internet of Things (IoT) dari XL Axiata terbukti telah mampu tingkatkan produksi unggas milik PT Sierad Produce Tbk (Sierad Produce). Dalam setahun penggunaan solusi tersebut, Sierad Produce juga berhasil meningkatkan efisiensi dan efektivitas...

AyoConnect Bangun Jaringan Tagihan Pertama di Indonesia

Techbiz.id - Perusahaan teknologi keuangan Indonesia Ayoconnect berhasil menggalang dana sebesar USD5 juta dalam pendanaan Pra-Seri B yang akan digunakan untuk membangun jaringan tagihan (Open Bill Network) terbesar dan terdepan di Indonesia. Dengan pendanaan tersebut, Ayoconnect telah berhasil mengumpulkan total...

LarkMail Tawarkan 5 Keunggulan Bagi Pebisnis

Techbiz.id - Platform digital collaboration Lark, menghadirkan fitur terbarunya, LarkMail, yang menawarkan berbagai keunggulan bagi para pengusaha dan pebisnis di Indonesia. Hadirnya Lark Mail menurut Joey Lim, Lark VP of Commercial, Asia, memberikan kemudahan yang terintegrasi bagi para pengguna...

Matahari Gandeng GrabMart Hadirkan Layanan Pesan Antar

Techbiz.id - PT. Matahari Putra Prima (Matahari) melakukan kolaborasi terbaru dengan GrabMart menghadirkan layanan on-demand delivery untuk produk kebutuhan sehari-hari, di tengah situasi Covid-19 saat ini. Inovasi ini dilakukan Matahari untuk memperluas bisnis omni-channel dan melengkapi penawaran online dari Chat...

Kemenparekraf Dukung Pelestrian Budaya Secara Digital

Techbiz.id - Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mendukung pelestarian budaya secara digital yang dilakukan Garena Fantasy Town yang menghadirkan sejumlah tempat bersejarah di Indonesia dalam game farming simulator. Tempat bersejarah di Indonesia yang resmi dihadirkan dalam Fantasy Town hari...

Asuransi Tugu Kembangkan Platform Digital

Techbiz.id - PT Asuransi Tugu Pratama Indonesia Tbk (Tugu Insurance) mengembangkan platform digital yang untuk memberikan kemudahan kepada masyarakat dalam mengakses informasi hingga melakukan transaksi pembelian produk asuransi Tugu secara online. Pengembangan ini dilakukan dengan menambahkan beberapa fungsi utama pada...

Ferizy Permudah Pembelian Tiket Ferry Secara Online

Techbiz.id - Kementerian BUMN meresmikan layanan pembelian tiket ferry berbasis online bernama Ferizy. Ferizy merupakan layanan tiket berbasis online yang dapat diakses oleh pengguna jasa melalui website resmi ferizy atau di aplikasi ponsel. Menteri BUMN Erick Thohir mengatakan, Ferizy merupakan bagian dari...

Kolaborasi Likee dan Believe Sediakan Jutaan Lagu Pilihan

Techbiz.id - Likee dan Believe, salah satu platform penyedia layanan musik, melakukan kolaborasi yang membuat aasyarakat kini memiliki lebih banyak pilihan lagu. Dengan kolaborasi Likee dan Believe ini memungkinkan pengguna Likee untuk mengakses jutaan lagu yang tersedia di aplikasinya. Platform Believe...

Lark Tawarkan Platform Digital All in One untuk UKM

Techbiz.id - Perusahaan teknologi Lark menawarkan platform digital all in one untuk menunjang pelaku bisnis Usaha Kecil dan Menengah (UKM) menghadapi masa sulit pandemi covid-19. Lark menyediakan fitur kolaborasi yang saling terhubung, menghadirkan solusi mumpuni bagi pelaku UKM untuk beradaptasi...

Latest News

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...
- Advertisement -