Sabtu, April 20, 2024

TV Digital

BerandaTopikTV Digital

Samsung Siap Hadapi Analog Switch Off Siaran TV

Techbiz.id - Samsung Indonesia menyatakan siap mendukung program penghentian siaran TV analog (Analog Switch Off) menjadi siaran digital dengan menghadirkan lini produk Super Smart TV+. Melalui lini produk Super Smart TV+ Samsung, masyarakat bisa mendapatkan pengalaman menikmati program-program TV digital...

Cara Dapat Set Top Box TV Digital Gratis Dari Kominfo

Techbiz.id - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) akan mengalokasikan bantuan Set Top Box (STB) TV Digital gratis untuk memulai implementasi Analog Switch Off (ASO). Sebagai informasi, ada tiga tahapan program ASO, yaitu 30 April 2022 untuk tahap pertama. Lalu 25...

Tahap Pertama, Kominfo Sediakan 3 Juta Lebih Bantuan STB

Techbiz.id - Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) RI menyediakan bantuan penyediaan set top box (STB) bagi rumah tangga miskin agar dapat menerima siaran televisi digital pada saat dilakukannya analog switch off (ASO). Hal tersebut disampaikan Plt. Dirjen PPI Kementerian...

30 April 2022 ASO Tahap Pertama Dilakukan

Techbiz.id - Kementerian Komunikasi dan Informatika akan melaksanakan penghentian siaran televisi analog (analog switch off) atau ASO tahap pertama pada 30 April 2022 mendatang.  Infrastruktur multipleksing dan siaran digital saat ini menurut Plt. Direktur Jenderal Penyelenggaraan Pos dan Informatika (PPI) Kementerian...

Kominfo Siapkan 6,7 Juta Set Top Box TV Digital Gratis

Techbiz.id - Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menyatakan pemerintah menyiapkan sebanyak 6,7 juta Set Top Box (STB) TV Digital gratis. Menurut Johnny, Pembagian STB gratis ini merupakan aspek penting untuk mendukung implementasi Analog Switch Off (ASO). STB sendiri...

Menkominfo Tetapkan Penyelenggara Multipleksing TV Digital

Techbiz.id - Pemerintah menetapkan pemenang Seleksi Penyelenggara Multipleksing TV Digital Teresterial Tahun 2021 berdasarkan jumlah wilayah layanan. Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate menyatakan penetapan itu merupakan bagian dari kebijakan digitalisasi penyiaran dan implementasi Analog Switch Off (ASO) untuk memajukan...

Sharp Ambisi Kuasai 25% Pangsa Pasar TV Digital

Techbiz.id - Menyusul akan diberlakukannya penyiaran digital pada tahun 2022 mendatang, produsen elektronik Sharp akan memproduksi 100% tv digital mulai tahun 2021 mendatang. Sebagai informasi, pada 2 November 2022 mendatang pemerintah akan melakukan analog switch off industri penyiaran sesuai dengan...

Latest News

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...