Sabtu, April 20, 2024

Xendit

BerandaTopikXendit

Xendit Sediakan Payment Gateway untuk Permudah Transaksi di Astro

Techbiz.id - Xendit menjalin kerjasama kemitraan dengan Astro, startup quick commerce untuk memudahkan proses pembayaran bagi semua pelanggannya dengan kmenyediakan lebih dari 10 metode pembayaran, mulai dari e-wallet, QRIS, kartu kredit, dan virtual debit. Kami ingin memastikan mereka bisa bertransaksi dengan cepat, mudah...

Xendit Mungkinkan Pembayaran BPJS dengan Autodebet

Techbiz.id - Xendit memberikan kemudahan pembayaran iuran secara otomatis (autodebet) kepada peserta Bukan Penerima Upah (BPU) di BPJS Ketenagakerjaan (BPJAMSOSTEK). Fitur pembayaran autodebet dari BPJS ini didukung oleh produk pembayaran berulang (recurring) Xendit yang memungkinkan peserta untuk melakukan pendebetan...

Fakta: Bisnis Digital Indonesia Dikuasai Anak Muda

Techbiz.id - Berdasarkan laporan yang dirilis Xendit, bisnis digital di wilayah Asia Tenggara, yang meliputi Indonesia, Malaysia, Singapura, Thailand, Filipina, dan Vietnam secara umum dilaporkan mengalami peningkatan Dari populasi masyarakat yang mencapai 700 juta jiwa, 70 juta pelaku bisnis digital...

5 Tren Akselerasi Digital Tahun 2022

Techbiz.id - Percepatan adaptasi bagi pelaku usaha ke ranah digital menjadi sangat penting dalam rangka pemulihan ekonomi di Indonesia Dalam webinar berjudul "Akselerasi Digital untuk Pemulihan Ekonomi Indonesia", Direktur Departemen Kebijakan Sistem Pembayaran Bank Indonesia, Dudi Dermawan Saputra, membagikan 5 tren...

E-Wallet Tumbuh Pesat Hingga 300% Akibat Pandemi

Techbiz.id - Dalam laporan yang berjudul "Tren Pembayaran Digital Indonesia 2021", Xendit memaparkan tren pembayaran digital selama tahun 2021 dimana terjadi peningkatan yang sangat signifikan. Dalam laporan tersebut ditemukan bahwa metode pembayaran yang paling banyak digunakan di Indonesia adalah: eWallet lebih...

Tiga Solusi Bisnis Xendit Bikin Usaha Lebih Mudah dengan Smartphone

Techbiz.id - Tiga solusi bisnis digital terbaru untuk para pelaku bisnis dari berbagai skala ditawarkan Xendit. Dengan adanya aplikasi ini, sekarang semua orang bisa mengatur transaksi pembayaran digital secara lebih mudah dan lebih aman. "Kami telah merancang dan menghadirkan aplikasi Xendit...

Terima Pendanaan Rp2,1 Triliun, Xendit jadi Startup Unicorn

Techbiz.id - Perusahaan infrastruktur pembayaran Xendit menjadi startup unicorn terbaru di Indonesia setelah menerima pendanaan Seri-C senilai Rp2,1 triliun (USD 150 juta) Xendit berencana untuk terus melakukan inovasi pada jajaran produknya, dengan tujuan ekspansi ke negara-negara terpilih di Asia...

Xendit Inventory Sync jadi Solusi Pengelolaan Stok dan Inventaris

Techbiz.id - Xendit menyediakan fitur baru Xendit Inventory Sync, yang merupakan sebuah inovasi teknologi multi-channel untuk mengelola stok inventaris produk yang dijual online. Fitur ini memudahkan pelaku bisnis untuk memantau jumlah stok di masing-masing kanal dalam satu dasbor yang rapi dan terintegrasi.  “Selama ini,...

Xendit Sediakan Pembayaran Digital di Aplikasi MyXL

Techbiz.id - Perusahaan teknologi finansial Xendit menyediakan metode pembayaran digital di aplikasi MyXL sebagai hasil dari kerjasama kemitraannya dengan XL Axiata. Melalui kerjasama ini, Xendit akan mendukung XL Axiata untuk memudahkan proses pembayaran bagi pelanggan XL Axiata yang menggunakan berbagai layanan di...

Xendit Dukung 1.000 UMKM lewat Level Up Program

Techbiz.id - Xendit, salah satu perusahaan teknologi finansial penyedia solusi pembayaran di Indonesia, meluncurkan inisiatif “Xendit Level Up Program” untuk mendukung 1.000 UMKM dan pelaku bisnis yang terdampak oleh pandemi Covid-19. Melalui program ini, Xendit berkomitmen untuk mengalokasikan hingga...

Latest News

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...