Jumat, April 26, 2024

Daftar Paket Data Indosat Ooredoo per September 2021

Techbiz.id – Seperti biasanya, operator memiliki promo berbeda setiap bulan bagi pelanggan mereka. Salah satunya adalah Indosat Ooredoo yang memberikan penawaran paket data per September 2021.

Paket data Indosat yang ditawarkan kali ini membawa perbedaan harga dari sebelumnya. Meski tak semuanya berubah, tetapi ada beberapa paket data yang ditawarkan dengan lebih terjangkau dari sebelumnya. Penasaran?

Mari kita simak paket data terbaru dari Indosat Ooredoo berikut ini

Paket Data Indosat per September 2021

Paket Freedom Internet

  • Freedom 2 GB = Rp 6.900 (berlaku 1 hari)
  • Freedom 5 GB = Rp 13.900 (berlaku 3 hari)
  • Freedom 2.5 GB = Rp 9.900 (berlaku 5 hari)
  • Freedom 7 GB = Rp 19.900 (berlaku 5 hari)
  • Freedom 2 GB = Rp 15.000 (berlaku 30 hari)
  • Freedom 4 GB = Rp 25.000 (berlaku 30 hari)
  • Freedom 10 GB = Rp 50.000 (berlaku 30 hari)
  • Freedom 18 GB = Rp 75.000 (berlaku 30 hari)
  • Freedom 25 GB = Rp 100.000 (berlaku 30 hari)
  • Freedom 36 GB = Rp 130.000 (berlaku 60 hari)
  • Freedom 20 GB = Rp 90.000 (berlaku 60 hari)
  • Freedom 8 GB = Rp 47.500 (berlaku 60 hari)
  • Freedom 54 GB = Rp 180.000 (berlaku 90 hari)
  • Freedom 30 GB = Rp 125.000 (berlaku 90 hari)
  • Freedom 12 GB = Rp 67.500 (berlaku 90 hari)

Paket Freedom Combo

  • Combo 4 GB = Rp 25.000 (2 GB Kuota Utama + 1 GB Kuota Malam + 1 GB Kuota Lokal + bonus 500 MB, berlaku 30 hari)
  • Combo 8 GB = Rp 35.000 (4 GB Kuota Utama + 2 GB Kuota Malam + 2 GB Kuota Lokal + bonus 1GB, berlaku 30 hari)
  • Combo 14 GB = Rp 50.000 (7.5 GB Kuota Utama + 3 GB Kuota Malam + 3.5 GB Kuota Lokal + bonus 3 GB, berlaku 30 hari)
  • Combo 20 GB = Rp 70.000 (11 GB Kuota utama + 4 GB Kuota Malam + 5 GB Kuota Lokal + bonus 5 GB, berlaku 30 hari)
  • Combo 30 GB = Rp 100.000 (16 GB Kuota utama+ 6 GB Kuota Malam + 8 GB Kuota Lokal + bonus 7 GB, berlaku 30 hari)
  • Combo 50 GB = Rp 200.000 (25 GB GB Kuota utama + 10 GB Kuota Malam + kuota lokal 15 GB + bonus 10 GB, berlaku 30 hari)

Baca juga: Daftar Harga Paket Data Indosat per Agustus 2021

Paket Freedom Kuota Harian

  • Kuota Harian 7 GB = Rp19.900 (kuota 1 GB per hari selama 7 hari)
  • Kuota Harian 14 GB = Rp39.900 (kuota 1 GB per hari selama 14 hari)
  • Kuota Harian 28 GB = Rp74.900 (kuota 1 GB per hari selama 28 hari)
  • Kuota Super Extra 1GB = Rp2.000 (Kuota Extra 1GB, berlaku 1 hari)

Paket Yellow

  • Kuota 700 MB = Rp2.500 (berlaku 1 hari)
  • Kuota 1 GB = Rp3.500 (berlaku 1 hari)
  • Kuota 1 GB = Rp5.000 (berlaku 3 hari)
  • Kuota 2 GB = Rp5.500 (berlaku 3 hari)
  • Kuota 1 GB = Rp10.000 (berlaku 7 hari)
  • Kuota 5 GB = Rp12.000 (berlaku 7 hari)

Freedom U

  • Kuota 500 MB + 1 GB Apps = Rp5.000 (berlaku 2 hari)
  • Kuota 1 GB + 2 GB Apps = Rp15.000 (berlaku 7 hari)
  • Kuota 1 GB + 4,5 GB Apps = Rp25.000 (berlaku 30 hari)
  • Kuota 2 GB + 7,5 GB Apps = Rp40.000 (berlaku 30 hari)
  • Kuota 3 GB + 15 GB Apps = Rp60.000 (berlaku 30 hari)
  • Kuota 7 GB + 20 GB Apps = Rp80.000 (berlaku 30 hari)
  • Kuota 10 GB + 25 GB Apps = Rp100.000 (berlaku 30 hari)
  • Freedom U Jumbo = Rp 150.000 (berlaku 30 hari)

Freedom Apps

  • Kuota Apps FUN 10 GB = Rp 39.800 (berlaku 30 hari)
  • Kuota Apps FUN 6 GB = Rp 24.800 (berlaku 15 hari)
  • Kuota Apps FUN 2 GB = Rp 11.800 (berlaku 7 hari)
  • Kuota Apps EDU 30 GB = Rp 24.800 (berlaku 30 hari)
  • Kuota Apps EDU 10 GB = Rp 14.800 (berlaku 15 hari)
  • Kuota Apps EDU 6 GB = Rp 9.800 (berlaku 7 hari)
  • Kuota Apps EDU 2 GB = Rp 3.800 (berlaku 2 hari)

Terkait

Artikel Terkait

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...