Selasa, Mei 7, 2024

Indra Khairuddin

Jangan Sampai Lolos, realme 9 Pro Series Ada Diskon di Open Sale

Techbiz.id - Tanggal 25 Februari 2022 realme melakukan program open sale untuk perangkat realme 9 Pro series. Melalui program ini, smartphone flagship di kelas harga menengah ini akan dijual di seluruh official store realme baik online maupun offline. Sebagai smartphone...

Buat Pengguna TikTok, Ada Kuota 1GB dari by.U Setiap Hari

Techbiz.id - Mendukung kreativitas content creators dengan ragam paket internet terjangkau, by.U memberikan kuota 1GB per hari gratis untuk pengguna TikTok. Kuota 1GB per hari tersebut bisa didapatkan pengguna by.U dengan melakukan pembelian kuota data apa saja. Kuot tersebut dapat digunakan untuk...

XL Axiata Beberkan Upaya Peningkatan Kualitas Jaringan

Techbiz.id - XL Axiata terus berupaya meningkatkan kualitas jaringan data guna mengimbangi terus meningkatnya trafik penggunaan oleh pelanggan dari tahun ke tahun. Untuk memastikan kebutuhan jaringan berkualitas terpenuhi di tahun 2022 ini, manajemen XL Axiata telah menetapkan fokus pembangunan...

Akhir Q1 2022 XL Axiata Hentikan Layanan 3G

Techbiz.id - XL Axiata menargetkan pada akhir kuartal pertama (Q1) 2022, layanan 3G sudah dihentikan di semua kota sehingga kapasitas 4G dapat lebih ditingkatkan lagi. Menurut Direktur & Chief Technology Officer XL Axiata, I Gede Darmayusa, hingga akhir 2021 lalu,...

VW T-Cross Tawarkan Teknologi Infotainment Canggih 

Techbiz.id - PT Garuda Mataram Motor, hari ini (23/2) memperkenalkan Volkswagen (VW) T-Cross, yang menjadi satu-satunya SUV kompak premium berteknologi Jerman yang hadir untuk menawarkan pengalaman berkendara paling bersemangat bagi konsumen Tanah Air. Ini adalah model SUV kedua yang ditawarkan...

Satelit SATRIA-1 Jangkau 150 Ribu Titik Layanan Publik

Techbiz.id - Satelit Multifungsi (SMF) Indonesia Raya 1 (SATRIA-1) selain sebagai cadangan, satelit ini juga akan berfungsi sebagai penambah kapasitas layanan untuk telekomunikasi. Menurut Menteri Komunikasi dan Informatika RI, Johnny G Plate, Satelit SATRIA-1 ditargetkan bisa menjangkau 150.000 titik layanan...

Operasional Satelit SATRIA-1 Didukung 11 Stasiun Bumi

Techbiz.id - Untuk mendukung operasional Satelit Multifungsi (SMF) Indonesia Raya 1 (SATRIA-1) sebanyak 11 Stasiun Bumi kini tengah dibangun oleh Kominfo RI. Menurut Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate, pembangunan 11 stasiun bumi untuk penghubung jembatan angkasa menunjukkan...

Glance Ungkap Strategi Untuk Pasar Indonesia

Techbiz.id - Glance mengungkap rencana bisnisnya di Indonesia melalui strategi yang diberinama “Indonesia First”. Melalui strategi ini Glance akan memperluas tim lokal di Indonesia melalui kolaborasi dengan merek (brand) ternama, publisher, dan kreator. Ekspansi ini disebutkan sebagai bukti komitmen Glance...

Pelanggan Telkomsel Orbit Tumbuh 10 Kali Lipat

Techbiz.id - Tahun 2021 menjadi momen akselerasi yang cukup signifikan bagi pertumbuhan Telkomsel Orbit, dengan mencatatkan peningkatan jumlah pelanggan yang cukup signifikan hingga 10 kali lipat dibanding tahun sebelumnya. Menurut Head of Home LTE Project Telkomsel, Arief Pradetya, pertumbuhan tersebut...

Primagama Resmi Bergabung dengan Ekosistem Zenius

Techbiz.id - Primagama kini telah resmi bergabung menjadi bagian dari ekosistem pembelajaran Zenius dengan ditandatanganinya perjanjian yang dilakukan pada awal tahun ini. Dengan bergabungnya Primagama, Zenius memperkuat komitmennya untuk menciptakan level pendidikan yang baru di Indonesia melalui hybrid learning. Menurut ...

About Me

Seorang jurnalis yang masih mencoba untuk menjadi berguna bagi semua mahluk hidup
3413 KIRIMAN
0 KOMENTAR

Latest News

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...