Kamis, Mei 2, 2024

Arini Fazrin

Selain Reno7 5G, OPPO Reno7 Z 5G dan Reno7 Juga Siap Masuk Indonesia

Techbiz.id - Bukan satu perangkat saja, OPPO Reno7 Series rupanya akan memilki tiga varian yang siap masuk pasar Indonesia. Selain varian Reno7 5G, OPPO juga menyiapkan dua varian lainnya, yakni Reno7 Z 5G dan Reno7. Hal ini disampaikan oleh Aryo...

Instagram Tambah Fitur Baru, Bisa Kirim Like di Story Tanpa DM

Techbiz.id - Instagram meluncurkan fitur baru yang disebutnya Private Story Like (Suka Cerita Pribadi). Fitur ini memungkinkan pengguna menyukai Instagram Stories seseorang tanpa mengirimkan Direct Messege (DM). Sebelumnya, respons apa pun yang dikirim ke Story akan muncul sebagai respons di...

TikTok Awards Indonesia 2021 Digelar, Tampilkan 15 Kategori Nominasi

Techbiz.id - TikTok kembali berkolaborasi dengan RCTI untuk menghadirkan "TikTok Awards Indonesia 2021". Digelar pada 25 Februari 2022 mendatang, malam penghargaan untuk para kreator TikTok ini menghadirkan 15 kategori bagi kreator terbaik. "Sepanjang tahun 2021, kami menyaksikan langsung bagaimana para...

Update Harga OPPO Reno5 F di 2022, Turun Rp 900 Ribu!

Techbiz.id - Memasuki pertengahan Februari 2022, perubahan harga terjadi pada OPPO Reno5 F yang dirilis pada Maret 2021 lalu. Berbeda dari sebelumnya, OPPO Reno5 F kali ini dibanderol dengan harga yang lebih murah. Penurunan harga terjadi hingga senilai Rp 900...

Terungkap, Ini Bocoran Spesifikasi Black Shark 5 dan 5 Pro

Techbiz.id - Bocoran spesifikasi Black Shark 5 dan 5 Pro telah terungkap. Ponsel gaming Xiaomi ini baru saja muncul di database otoritas telekomunikasi TENAA China. Menurut laporan, Black Shark 5 dengan nomor model PAR-A0 berukuran 163,83 x 76,25 x 10,37mm...

Awas! Binary Option dan Robot Trading Tak Pernah Dapat Izin dari OJK

Techbiz.id - Belakangan ini ramai perbincangan mengenai korban dugaan penipuan influencer Binary Option ataupun Robot trading. Menyikapi hal ini, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) dengan tegas menyebut tak pernah mengeluarkan izin keduanya. Hal ini disampaikan OJK melalui Instagram resminya, @ojkIndonesia, Selasa...

Kumpulan Fitur Portrait OPPO Reno6, Akankah Hadir di Reno Selanjutnya?

Techbiz.id - Membawa tagline ‘Every Motion in Portrait’, OPPO Reno6 hadir dengan mengungguli sektor kamera, terutama pada fitur portrait yang dibawa. Smartphone ini dibekali dengan empat kamera belakang yang terdiri dari kamera utama 64 MP, ultrawide 8 MP, makro...

Susul ASIX, Wirda Mansur Luncurkan Kripto I-COIN

Techbiz.id - Menyusul kripto milik Anang Hermansyah - ASIX, Wirda Mansur, putri dari pendakwah Yusuf Mansur juga mengumumkan akan merilis koin kripto dalam waktu dekat. Hal ini disampaikan langsung oleh Wirda Mansur melalui akun Instagram pribadinya, @Wirda_Mansur. Ia menyampaikan, kripto...

Lakukan Sinergi, Akun Blibli dan Tiket.com Kini Bisa Dihubungkan!

Techbiz.id - Blibli dan tiket.com luncurkan sinergi pertama di Indonesia dengan mengintegrasikan kedua platformnya. Melalui sinergi ini, pengguna akun Blibli dan tiket.com bisa saling terhubung dengan cara diintegrasikan. Gaery Undarsa, selaku Co-founder & Chief Marketing Officer tiket.com mengatakan bahwa sinergi...

Redmi 10 2022 Dirilis, Bawa Kamera 50MP dan Layar 90Hz

Techbiz.id - Xiaomi diam-diam merilis perangkat Redmi 10 2022 ke pasar global. Ponsel ini menawarkan fitur-fitur utama seperti layar 90Hz, kamera 50MP, baterai besar, dan chipset Helio G88. Menyoal spesifikasinya, Redmi 10 2022 mengemas layar 6,5 inci dengan resolusi Full...

About Me

Juru ketik yang kepo dengan dunia maya, mulai dari sosmed sampai ke teknologinya
2629 KIRIMAN
0 KOMENTAR

Latest News

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...