Minggu, Mei 19, 2024

Arini Fazrin

7 Tips Menyimpan Informasi Penting Bagi Bisnis

Techbiz.id - Kehilangan atau kebocoran informasi sensitif (konfidensial) dapat menjadi masalah serius bagi pengguna mulai dari individu, usaha kecil atau menengah, hingga perusahaan berskala besar. Tidak ada satupun bisnis yang tidak memiliki data sensitif. Bahkan sebuah perusahaan ritel kecil memiliki...

Cara Pinjam Pulsa dan Kuota Darurat Indosat, Mudah Banget!

Techbiz.id - Pelanggan Indosat dapat memanfaatkan layanan pinjaman pulsa dan kuota jika dalam kondisi darurat atau kehabisan kuota. Berikut cara pinjam pulsa dan kuota darurat Indosat. Apa itu Paket Darurat Indosat? Sebagai informasi, Pulsa dan Kuota Darurat adalah layanan khusus bagi...

Tumbuh Signifikan, Aplikasi Kripto PINTU Diunduh Lebih dari 2 Juta

Techbiz.id - PT Pintu Kemana Saja, atau yang dikenal sebagai PINTU selaku platform jual beli dan investasi aset kripto yang berfokus pada mobile, mengalami pertumbuhan yang signifikan selama 2021. Melalui konferensi pers yang digelar Kamis, (9/12/2021), Jeth Soetoyo selaku Founder...

Update Harga Vivo V21 Terbaru, Lagi Murah!

Techbiz.id - Dirilis pada Juni lalu, harga Vivo V21 terbaru kini makin terjangkau. Penawaran ini berlaku untuk kapasitas RAM 8GB dengan penyimpanan internal 128GB. Jika sebelumnya menyentuh kisaran harga Rp 4 jutaan, Vivo V21 8GB/128GB saat ini hanya berkisar Rp...

‘Take a Break’, Fitur Instagram yang Bantu Rehat dari Sosmed

Techbiz.id - Instagram akhirnya merilis fitur Take a Break. Fitur yang sempat diperkenalkan September lalu ini, memungkinkan pengguna untuk rehat setelah cukup lama berada di dalam aplikasi. Dengan demikian, fitur ini akan membantu pengguna untuk meminimalisir konten yang dilihatnya di...

Daftar Paket Internet Indosat Terbaru, Masih Murah!

Techbiz.id - Seperti biasanya, Redaksi Techbiz kembali membagikan daftar paket internet Indosat terbaru. Jika dibandingkan dengan bulan sebelumnya, harga paket internet Indosat saat ini masih sama-sama terjangkau. Walaupun, promo yang ditawarkan tidak berbeda dengan bulan lalu, tetapi pilihan paket internet...

Huawei MateBook 14 Series Resmi Meluncur, Ini Harganya

Techbiz.id - Bersamaan dengan merilis smartphone, Huawei juga meluncurkan dua laptop premium terbarunya, yaitu Huawei MateBook 14s dan 14. Kedua laptop ini didukung oleh beragam fitur canggih untuk memberikan pengalaman terbaik dalam menggunakan perangkat digital terkemuka, sekaligus membantu meningkatkan...

Huawei Nova 9 Hadir di Indonesia, Harganya?

Techbiz.id - Menutup penghujung tahun 2021, Huawei menghadirkan Huawei Nova 9 untuk pasar Indonesia, Rabu (8/12/2021). Smartphone Huawei Nova 9 sendiri merupakan perangkat yang sangat dinantikan oleh para Huawei Fans di Tanah Air, seperti yang disampaikan oleh Edy Supartono, Training...

Bos Razer Sebut Harga Laptop Gaming Makin Mahal Tahun Depan

Techbiz.id - CEO Razer, Min-Liang Tan, mengungkapkan prediksinya bahwa harga laptop gaming akan semakin mahal mulai tahun depan. Hal ini disampaikan Bos Razer itu melalui akun Twitter-nya, usai meninjau lini laptop gaming mereka. Tan mengungkap akan ada peningkatan harga komponen...

OPPO Pamerkan Smartphone dengan Retractable Camera

Techbiz.id - OPPO akan menggelar acara Inno Day 2021 pada tanggal 14 Desember mendatang. Jelang acara digelar, OPPO sudah memamerkan sedikit teaser smartphone dengan teknologi kamera unik. Ajang Inno Day sendiri merupakan acara rutin yang digelar untuk mengumumkan deretan inovasi...

About Me

Juru ketik yang kepo dengan dunia maya, mulai dari sosmed sampai ke teknologinya
2629 KIRIMAN
0 KOMENTAR

Latest News

Memajukan Potensi Digital Bersama Gerakan 100% untuk Indonesia

Techbiz.id - Akses internet merupakan salah satu sarana terbaik untuk membuka berbagai peluang baru bagi masyarakat. Tergantung bagaimana pemanfaatannya,...